Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah - Sejarah Indonesia 10 SMA/SMK

Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah

SAMSULNGARIFIN.COM - Download Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah - Sejarah Indonesia 10 SMA/SMK.

Pada postingan kali ini saya ingin berbagi soal pilihan ganda mata pelajaran sejarah Indonesia kelas X SMA/SMK tentang materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah.

Soal yang saya bagikan ini sudah termasuk kunci jawabannya juga, sehingga memudahkan Anda jika menggunakannya.

Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah

Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah - Sejarah Indonesia 10 SMA/SMK:

1. Pada konsep dasar kajian sejarah, manakah konsep yang paling cepat mengalami perubahan adalah ...
A. Waktu
B. Ruang
C. Kondisi manusia
D. Lingkungan sosial
E. Lingkungan budaya

2. Salah contoh perubahan yang membawa efek sangat besar dalam masyarakat adalah ...
A. Perubahan mode sandang dan kesenian
B. Perubahan sistem perdagangan dan hubungan internasional
C. Perubahan kebiasaan masyarakat serta sistem mata pencaharian hidup
D. Ledakan penduduk dan proses industrialisasi
E. Perubahan ekonomi

3. Salah satu contoh konsep perubahan serta keberlanjutan dalam kehidupan bernegara merupakan ...
A. Pembangunan
B. Reformasi
C. Revolusi
D. Rekonsiliasi
E. Pemberontakan

4. Catatan kejadian-kejadian secara singkat dari waktu ke waktu secara berurutan disebut ...
A. Kronologi
B. Sistematika
C. Periodisasi
D. Kronik
E. Alur

5. Dalam sejarah yang dapat terjadi berulang kali adalah ...
A. Peristiwa
B. Pola
C. Waktu
D. Tempat
E. Pelaku

6. Salah contoh perubahan yang membawa pengaruh sangat besar pada masyrakat adalah ...
A. Perubahan mode pakaian dan kesenian
B. Perubahan sistem perdagangan dan hubungan internasional
C. Perubahan kebiasaan masyarakat dan sistem mata pencaharian hidup
D. Ledakan penduduk dan proses industrialisasi
E. Perubahan ekonomi

7. Salah satu contoh konsep perubahan dan keberlanjutan dalam kehidupan bernegara adalah ...
A. Pembangunan
B. Reformasi
C. Revolusi
D. Rekonsiliasi
E. Pemberontakan

8. Peristiwa sejarah merupakan suatu proses berkelanjutan karena ...
A. Terjadi berbagai peristiwa silih berganti dari zaman ke zaman
B. Peristiwa dikendalikan oleh manusia
C. Suatu peristiwa yang terjadi berkelanjutan
D. Peristiwa sejarah sebagai pendorong
E. Peristiwa dapat mengendalikan manusia

9. Gambar di bawah ini termasuk ke dalam bentuk ...
A. Perubahan
B. Keberlanjutan
C. Kesinambungan
D. Periode
E. Kronologi

10. Gambar di bawah ini termasuk ke dalam bentuk ...
A. Perubahan
B. Keberlanjutan
C. Kesinambungan
D. Periode
E. Kronologi

KUNCI JAWABAN:
1. A
2. D
3. A
4. D
5. B
6. D
7. A
8. A
9. A
10. B


Demikian postingan kali ini tentang Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah - Sejarah Indonesia 10 SMA/SMK.

Terima kasih sudah berkunjung ke samsulngarifin.com. Semoga bermanfaat, salam pendidikan!

Posting Komentar untuk "Soal dan Jawaban Materi Konsep Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah - Sejarah Indonesia 10 SMA/SMK"